Simbol Kekayaan dan Kewibawaan – Naga Langit
Dalam praktek feng shui simbol Naga adalah simbol yang utama sebab seluruh praktisi serius pasti mengetahui bahwa Naga adalah binatang langit, binatang mitos. Naga dalam feng shui sering dikatakan sebagai sumber kekuatan dan kebijaksanaan, sumber dari jiwa perubahan/ inovasi dan oleh karena diidiomkan dengan kehidupan juga sering dikatakan sebagai power dan pelindung. Dari cerita mitos, adalah wahana yang paling disenangi oleh para dewa tinggi. Sebab hanya dewa tinggi tingkatannya yang bisa menaklukkan naga....
Burung Merak Simbol Keberuntungan
Burung apapum jenisnya secara umum adalah simbol kabar baik. Semisal berpapasan dengan kawanan burung saat berkendara adalah pertanda kabar baik... Khusus tahun ini, simbol burung merak memiliki keistimewaan yaitu akan berguna sebagai penghalau berbagai rintangan, untuk setiap aspek feng shui. Saran, hendaknya memiliki simbol ini terlebih dahulu terutama pada urusan rezeki, sebelum memajang simbol lain. Ibaratnya, simbol-simbol feng shui baru bekerja setelah simbol dipajang...
Penting – Bahaya Kombinasi Bintang #12
Pengertian rugi total adalah semua aspek kehidupan mengalami kondisi sangat buruk. Ini biasanya terjadi pada setiap kemunculan angka bintang #5 yang dikenal sebagai 5Yellow(angka bintang #5). Tetapi ada kombinasi angka bintang yang lebih buruk dari rugi total karena menyangkut kehidupan itu sendiri. Bisa sakit yang tak kunjung sembuh...
Simbol untuk menemukan jodoh
Sektor lokasi perjodohan adalah di Barat Daya. Kalau sebelumnya jodoh bukan masalah keluarga, tetapi setelah renovasi ada timbul masalah susah jodoh. Biasanya yang menyebabkan sektor ini terganggu adalah adanya tangga dan di bawah tangga ada kamar mandi. Kalau situasi seperti ini secara feng shui susah untuk melakukan remedi/ pengobatan. Kemudian ada kolam besar di areal pekarangan sektor..
Karper Melintasi Gerbang Naga – Simbol Untuk Mencapai Sukses
Simbol Feng Shui untuk meningkatkan kemampuan keterampilan, mengatasi tantangan, mencapai cita-cita tinggi. Obsesi kekuasaan yang besar seperti pada mencapai kedudukan pada berbagai bidang organisasi. Simbol terpenting bagi bidang akademis/ pendidikan, ilmuwan, sastrawan dan seniman agar bisa mencapai kekayaan menengah ke atas.
Read more: Karper Melintasi Gerbang Naga – Simbol Untuk Mencapai Sukses
Sifat chi yang hadir untuk shio Ayam adalah sedikit halus, dan akan membawa shio Ayam ke keadaan tidak nyaman. Ayam pada tahun ini akan sedikit kasar, dan tidak terlalu cocok dengan shio Babi dan sifatnya yang kasar akan menjadi bumerang bagi shio Ay [ ... ]

Pohon bunga Kamboja/ Jepun, di Bali ditanam di rumah, pura, dll.. Jepun adalah penarik/ menciptakan chi dan memurnikan chi buruk yang ada di lingkungan. Untuk di perumahan Jepun Cendana (bunga kekuningan) baiknya di Timur/ Tenggara. Timur dalam atr [ ... ]

Chi adalah prana atau energi murni dari alam semesta. Manusia dan unsur hidup bisa tetap bertumbuh karena sifat dari energi prana. Ia bisa ditemui sebagai unsur kimia di alam semesta ini. Unsur kimia tersebut menyebar dan terkumpul dalam berbagai ben [ ... ]

Kambing adalah simbol dari sentimentil yang sangat kuat. Perayu ulung dan mampu menempatkan dirinya sebagai orang yang dikasihani serta dicintai. Sebenarnya kambing adalah playboy intelek berbeda dengan pandangan orang bahwa Kelinci adalah simbol dar [ ... ]
dari Master
- Kapan Saya Perlu Feng Shui
- Fokus Praktek Feng Shui
- Personal Feng Shui - Cara berbeda tapi rejeki orang bisa sama
- Manfaatkan Feng Shui sebagai Living Skill
- Sekilas Materi Belajar
- Panduan Penting Belajar dan Praktek Feng Shui
- Kroscek kejadian rumah
- Belajar Feng Shui Indonesia
Basic Feng Shui
- Feng Shui Pa Kua Lo Shu - Rejeki individu
- Inner Feng Shui - Mencapai sukses dengan berpikir positif
- Spiritual Feng Shui – Meningkatkan Nasib Langit
- Manfaat Feng Shui
- Feng Shui Bintang Terbang - Nasib berubah setiap saat
- Feng Shui Air - Menciptakan kekayaan kelas atas
- Feng Shui Bintang Terbang
- Feng Shui Landscape - Chi yang membuat kaya
Artikel Terkini
- Feng Shui Rumah April 2025
- Ramalan Shio April 2025
- Feng SHui Rumah Maret 2025
- Ramalan Shio Maret 2025
- Ramalan Shio Pebruari 2025
- Feng Shui Rumah Pebruari 2025
- Simbol Sue Ruyi
- Feng Shui Rumah Januari 2025
- Keberuntungan Rumah Tahun 2025
- Ramalan Shio Januari 2025